Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Pengertian Hardware, Komponen Hardware, Fungsi Hardware (Gambar)

Gambar
HARDWARE       Hi Semuanya, kembali lagi di Yogan’s Blog! Minggu ini saya akan menjelaskan secara lengkap APA ITU HARDWARE? Di dunia teknologi banyak sekali ada HARDWARE.   A.PENGERTIAN HARDWARE Perangkat Keras Komputer adalah Semua bagian fisik komputer ,   hardware   atau dalam bahasa indonesia-nya disebut juga dengan nama “perangkat keras” adalah salah satu komponen dari sebuah komputer yang sifat alat nya bisa dilihat dan diraba secara langsung atau yang berbentuk nyata, yang berfungsi untuk mendukung proses komputerisasi   Hardware  d a pat bekerja berdasarkan perintah yang telah ditentukan atau disebut juga dengan istilah “instruction set”. Adanya perintah yang dapat dimengerti oleh hardware, maka hardware tersebut dapat melakukan berbagai kegiatan yang telah ditentukan oleh pemberi perintah. . atau lebih singkatnya adalah  komponen yang dapat dilihat dari segi fisik dan bisa   Hardware  adalah sebagai berikut:    Gambar 1.1 Komponen Hardware    B.KOM

Cara Mengkaktifkan Windows 7 bajakan menjadi Asli + Link Download

Gambar
Cara Mengaktifkan Windows 7 bajakan menjadi Asli Free Download This Article Masalah ini sering timbul pada pengguna windows 7 khususnya, banyak email yang kami terima mengeluhkan tentang masalah ini, windows 7 yang asli tiba tiba menjadi tidak asli lagi ( menurut windowsnya sendiri ). Masalah ini juga menimpa pengguna windows 7 SP1 RC, silahkan simak tulisan berikut ini untuk mengatasi nya. Gejala Masalahnya: Anda menggunakan Windows asli 7 tanpa masalah. dan sudah diaktifkan dengan benar mengunakan kode lisensi asli. Tapi suatu hari ketika Anda login ke Windows 7, Anda menerima pesan berikut: Windows is not genuine Your computer might not be running a counterfeit copy of Windows. Seiring dengan pesan yang disebutkan di atas, Anda juga menyadari bahwa latar belakang desktop menjadi hitam dan pesan kesalahan berikut ditunjukkan di sudut kanan bawah layar: This copy of Windows is not genuine. Dan juga pada saat Anda memeriksa System Properti

Panduan Lengkap Cara Membuat Blog + Gambar + Pengertian Blog

Gambar
  FREE DOWNLOAD THIS ARTICLE     Follow Instagram          Follow Twitter CARA MEMBUAT BLOG                    Selamat datang di Yogan's Blog,  Pertama-tama saya akan memperkenalkan APA ITU BLOG?   Blog  merupakan singkatan dari  web log [1]  adalah bentuk  aplikasi web  yang berbentuk tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai  posting ) pada sebuah halaman web. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urutan terbalik (isi terbaru dahulu sebelum diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna  Internet  sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.   Selanjutnya   Melalui artikel berikut, saya akan berbagi panduan lengkap cara membuat blog yang c ocok sekali bagi pemula. Saya akan berusaha menyajikannya sebaik dan sedetail mungkin. Menurut saya sih.., platform yang paling populer, mudah, dan cocok sekali bagi pemula adalah  blogger . Lalu bagaimana langkah-langkah cara membuat b